
Usaha Internet dengan layanan Hotspot makin marak dan potensi peluang bisnis cukup menguntungkan karena hanya bermodalkan 1 Unit server, 1 Unit Acces point, serta paket Internet 1 MB sudah bisa mendirikan Usaha Hotspot untuk Skala RT/RW dengan keuntungan yang bisa mencapai 2 X lipat perbulan jika dikelola secara profesional. Sangat disayangkan jika system hotspot ...